- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 2384
Student Service Center (SSC) FEB UGM bekerjasama dengan Danareksa Research Institue akan menyelenggarakan workshop "Simulasi Transaksi Saham Dengan Analisa Teknikal" bagi mahasiswa FEB UGM yang akan dilaksanakan pada:
- Hari, tanggal : Jumat, 10 Juni 2011
- Pukul : 09.00 - 11.30 WIB
- Tempat : Lab. Komputer FEB UGM
Untuk informasi dan pendaftaran silahkan menghubungi : bagian Kemahasiswaan FEB UGM, lantai tida sayap timur, cp: Wheni / Yoga.
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 2313
Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM akan menyelenggarakan Presentasi Penelitian dan Penulisan Kasus Pendek, kegiatan ini merupakan kelanjutan dari Program Hibah Kompetisi Riset dan Penulisan Kasus Pendek 2010 yang telah diumumkan pemenangnya beberapa waktu lalu.
Berikut waktu pelaksanaannya:
- Hari, tanggal: Jumat, 20 Mei 2011
- Pukul : 10:00 WIB s/d selesai
- Ruang, pembicara:
- Ruang Audiovisual
Prof Indra Wijaya Kusuma, MBA., Ph.D
"Do Firms in The Jakarta Islamic Index Manage Earning During Financial Period?" - Ruang T101
Drs., Harimurti Subanar, MM.
"Air Mineral yang Tak Kunjung Melepas Dahaga: Kasus pada PT SUBAK UTAMA" - Ruang T102
A. Tony Prasetyantono, M.Sc., Ph.D.
"Case Study: Privatization of PT Semen Gresik, Tbk"
- Ruang Audiovisual
Presentasi ini terbuka bagi mahasiswa S1, S2, S3, dan Dosen Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM.
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 2580
Student Service Center (SSC) FEB UGM melalui career center akan mengadakan diskusi dengan topik "Mengenal Lebih Dekat Kesempatan Berkarir di Danareksa Sekuritas," dengan menghadirkan pembicara Bp. Yahuda Nawa Yanukrisna (Branch Manager Danareksa Sekuritas).
Acara ini akan dilaksanakan pada :
- Hari, tanggal : Rabu, 18 Mei 2011
- Pukul : 13:00 - 15:00 WIB
- Tempat : Ruang Audiovisual FEB UGM, lantai satu sayap timur
Bagi mahasiswa yang berminat untuk berpartisipasi pada acara tersebut silahkan mendaftar ke: Bag. Kemahasiswaan FEB UGM, lantai tiga sayap timur, CP: Wheni/Yoga.
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 2400
Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM kembali menyelenggarakan kegiatan Management Forum untuk bulan Mei 2011 (edisi 7) dengan tema "Insight Harvard Business School Case Methods," yang akan dipresentasikan oleh Prof. Suwardjono, M.Sc., Ph.D.
Acara ini akan diselenggarakan pada:
- Hari, tanggal : Rabu, 18 Mei 2011
- Jam : 12:30 - 13:30 WIB
- Tempat : Ruang B311. Lantai 3 Sayap Barat, FEB UGM
Sehubungan dengan tersebut, Jurusan Manajemen FEB UGM mengundang Bapak/Ibu Dosen untuk hadir dan berpartisipasi dalam acara tersebut. Konfirmasi kehadiran dapat disampaikan pada Sekretaris Bersama Cp: Ibu Tiwi Guritno/Evi di ext. 150.
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 2613
Ikatan Mahasiswa Akuntansi Gadjah Mada (IMAGAMA) FEB UGM bekerjasama dengan IFRS Center Pricewaterhouse Coopers (PwC) akan menyelenggarakan Workshop IFRS: Pelatihan IFRS untuk Menghadapi Perubahan Standar Global.
Standar yang akan dibahas:
- IAS No.1 tentang Penyajian Laporan Keuangan
- IAS No.16 tentang Aset Tetap
- IAS No.18 tentang Investment
Syarat : Telah atau sedang mengambil mata kuliah Intermediate Accounting 2.
Pendaftaran : 7 - 13 Mei 2011 di Selasar FEB UGM
Technical Meeting : Sabtu, 14 Mei 2011
Fasilitas :
- Sertifikat
- Free Registration
- Lunch + Snack
Jadwal Pelatihan :
Pelatihan 1 : Senin, 27 Juni 2011
Pelatihan 2 : Selasa, 28 Juni 2011
Informasi dan pendaftaran silahkan menghubungi : Andre/085730099518 atau Provita/085747959500
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 2486
KPMG akan menyelenggarakan rekrutmen di kampus FEB UGM pada,
- Hari, tanggal : Rabu, 25 Mei 2011
- Pukul : 10.00 - 17.00 WIB
- Tempat : Ruang Audioisual FEB UGM, lantai satu sayap timur
Bagi mahasiswa yang berminat untuk mengikuti rekrutmen ini silahkan mendaftar ke : Bagian Kemhasiswaaan FEB UGM, lantai tiga sayap timur, cp : Yoga / Wheni.
Halaman 142 dari 156