Staf Pengajar Fakultas Teknik (FT) dan Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) UGM mendapatkan penghargaan Honorable Mention Awards pada ajang konferensi internasional IEEE International Conference on Industrial Engineering and Engineering Management (IEEE IEEM 2015) di Singapura.
Tim mahasiswa akuntansi UGM kembali menunjukkan prestasinya. Kali ini, tim yang terdiri dari Adnil Nuril Fahmi dan Selma Elvita Rani, keduanya merupakan mahasiswa jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) UGM memenangkan Best Paper dalam Brawijaya Accounting Fair (BAF) 2015 yang diselenggarakan Universitas Brawijaya, 16-18 November 2015 lalu.
Tim Mahasiswa Akuntansi UGM meraih predikat juara pertama dalam ajang Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) tingkat nasional yang diadakan oleh Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Sebelas Maret (FE UNS).
Tim mahasiswa Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) berhasil meraih penghargaan “the Best Team” dalam Konferensi Nasional Audit.
Eringga Irfiana, mahasiswa Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) UGM terpilih sebagai salah satu Best Individual dalam ajang Unilever Future Leaders’ League (UFLL) Indonesia, 20 November 2015.
Bank Indonesia (BI) memberikan bantuan program sosial untuk beberapa perguruan tinggi di Yogyakarta, seperti UGM, UNY, UMY dan UIN Sunan Kalijaga, Sabtu (14/11) di Balai Senat UGM.
Ketua Umum Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) sekaligus Guru Besar FEB UGM, Prof. Bambang Sudibyo, mengatakan Baznas akan mengoptimalkan pengumpulan dana zakat lewat semua kementerian, lembaga pemerintah, pemda dan perusahaan swasta dan masyarakat
“MAGIC TEAM”, mahasiswa Akuntansi, Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM, meraih prestasi internasional.
Program Magister Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (MM FEB UGM) bekerjasama dengan Lembaga Sertifikasi Profesi Perbankan, Ikatan Bankir Indonesia, dan Deutsche Bank menyelenggarakan International Risk Management Refreshment Program for Executives pada tanggal 5 November 2015 di Shangri-La Hotel Jakarta.