CPA Days merupakan acara tahunan IAPI dan ajang terbesar untuk berbagi pengetahuan tentang akuntansi.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM bersama dengan University of South Alabama akan menyelenggarakan Kuliah Tamu dengan topik “Big Data Dan Analisis Bisnis: Dampaknya terhadap Bisnis,” (Inggris Big Data And Business Analytics: Its Impact on Business).
Kuliah tamu tersebut akan dilaksanakan pada:
- Hari, Tanggal: Selasa, 8 Oktober 2019
- Waktu: 08:00-10:30 WIB
- Tempat: Auditorium Pusat Pembelajaran, FEB UGM
Pembicara:
- Dr.
Departemen Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM bersama Program Studi Magister Sains dan Doktor FEB UGM akan menyelenggarakan Kuliah Umum dengan topik “Perkembangan Metoda Empirik pada Ekonomi Terapan Terkini”.
Kuliah umum akan dilaksanakan pada:
Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM dalam memperingati Dies Natalis ke-64 akan menyelenggarakan Rapat Senat Terbuka dan Orasi Ilmiah.
- Hari, tanggal: Kamis, 19 September 2019
- Waktu: 08:00-11:30 WIB
- Acara ini akan disiarkan secara langsung di https://feb.ugm.ac.id/livestream
Orasi Ilmiah akan dipresentasikan oleh Prof. Dr.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-64 akan menyelenggarakan Malam Kesenian dan Tumpengan. Dalam acara Malam Kesenian tersebut akan ditampilkan pertunjukan Wayang Orang dengan judul “Petruk Dadi Ratu”.
Badan Penelitian dan Pelatihan Ekonomika dan Bisnis (P2EB) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM akan menyelenggarakan Pelatihan dengan topik “Penyusunan SPT PPH Pasal 21 Akhir Tahun (Cara Cepat dan Mudah Menyusun SPT PPh Pasal 21 Akhir Tahun)”.
Pelatihan tersebut akan dilaksanakan pada:
Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-64, Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) akan mengadakan Sarasehan FEB UGM.
Program Studi Magister Sains dan Doktor (MD), Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM akan menyelenggarkaan acara Kajian Riset Terkini (Seminar dan Peluncuran Buku).
Public Sector Governance (PSG) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM akan menyelenggarakan Seminar Nasional Akuntabilitas Publik (SNAP 2019) dengan judul “Monev Kinerja Program Pembangunan Nasional (Propenas) Berorientasi Hasil.”
Seminar akan dilaksanakan pada:
- Hari, Tanggal: Sabtu, 7 September 2019
- Waktu: 07:30-16:00 WIB
- Tempat: Auditorium Pusat Pembelajaran, FEB UGM
Keynote speaker:
- Andin Hadiyanto, Ph.D.