Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) kembali mendapatkan berita gembira.
SDG 8: Pekerjaan Layak dan Pertumbuhan Ekonomi
Sabtu (4/10), Forum Studi dan Diskusi Ekonomi (FSDE) menyelenggarakan seminar yang bertajuk “Advance to Ibu Kota Nusantara: Indonesia Initial Attempt to an Equitable Economy and Sustainable Development”.
Tim Mahasiswa Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) kembali mengukir prestasi gemilang di tingkat nasional.
“Tiada hari tanpa prestasi” ibarat ungkapan yang tepat untuk menggambarkan mahasiswa dari Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM).
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) kembali berbangga sebab 6 mahasiswanya meraih prestasi nasional di bidang akuntansi.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) kembali mendapatkan berita gembira.
Jum’at (20/10), Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM), bekerja sama dengan IDNFT, mengadakan seminar terkait industri Web3 yang diselenggarakan di auditorium lantai 8 Gedung Pusat Pembelajaran FEB UGM.
Jumat (20/10), Departemen Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) mengadakan acara focused group discussion dengan tema “Penciptaan Tempat Kerja yang Bebas Kekerasan dan Pelecehan”.
Sabtu (14/10), Career and Student Development Unit (CSDU) Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) mengadakan acara pre-incubation kick off and innovative talk yang bertemakan “Introduction to Founders Mindset and How to Generate Business Ideas”.
Jumat (6/10), Departemen Ilmu Ekonomi, Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) mengadakan Seminar dan Kuliah Umum (SinarKU) x The 7th Mubyarto Public Policy Forum (MPPF).