Seminar: Peran Korporasi Memajukan Ekonomi Rakyat
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 2665
Dashboard Ekonomika Kerakyatan (DEK) Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada akan menyelenggarakan Seminar Bulanan, yang mana pada bulan September 2014 ini mengambil tema "Peran Korporasi Memajukan Ekonomi Rakyat".
Seminar akan dilaksanakan pada:
- Hari, tanggal: Jumat, 5 September 2014
- Waktu: 16:00 - 18:00 WIB
- Tempat: Auditorium Djarum Foundation, Pertamina Tower lantai 6, FEB UGM
Pembicara yang akan hadir dalam seminar tersebut adalah:
- Ir. Johnny D. Darmawan (Komisaris Toyota Astra), topik: Korporasi Memajukan Ekonomi Rakyat
- Dr. Krisna Wijaya (Komisaris Independen Bank Mandiri), topik: Keuangan Memajukan Ekonomi Rakyat
- Prof. Mudrajad Kuncoro, M.Soc.Sc., Ph.D. (Guru Besar Ilmu Ekonomi UGM), topik: Tinjauan Teoritis Peranan Korporasi dalam Memajukan Ekonomi Rakyat
Moderator: Dr. Roberto Akyuwen
Seminar ini terbuka untuk umum dan tidak dipungut biaya. Bagi yang berminat untuk mengikuti seminar ini silahkan mendaftarkan diri melalui 081393773564 (Gratis dan Tempat Terbatas).