Forum Ekonomi: Reformasi Subsidi Listrik di Indonesia: Efek Penggunaan Listrik
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 1508
Program Studi Magister Sains dan Doktor Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (MD FEB UGM) bersama Departemen Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB UGM) akan menyelenggarakan Forum Ekonomi dengan mengangkat tema "Reformasi Subsidi Listrik di Indonesia: Efek Penggunaan Listrik", (Inggris: Electricity Subsidy Reform in Indonesia: Effects on Electricity Use). Dalam forum ini akan menghadirkan narasumber Dr. Paul Burke (Research Fellow and Economist at the Australian National University).
Acara ini akan dilaksanakan pada:
- Hari: Kamis
- Tanggal: 10 November 2016
- Pukul: 10:00-15:00 WIB
- Tempat: Auditorium BRI, Program MD FEB UGM
Bagi mahasiswa yang berminat untuk mengiuikuti Forum Ekonomi ini dapat mendaftar melalui 087832575923 (Azizie), pendaftaran gratis dan tempat duduk terbatas.