Pelatihan: Anti-Plagiat dan Tata Tulis
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 209260
Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM akan menyelenggarakan Pelatihan Mandatory Soft-skill Anti-Plagiat dan Tata Tulis bagi mahasiswa Program Sarjana FEB UGM angkatan 2020.
Pelatihan tersebut akan dilaksanakn pada:
- Hari: Sabtu
- Tanggal: 3 Oktober 2020
- Waktu: 08.30-11.00 WIB
- Media: Aplikasi Pertemuan Daring
Pendaftaran:
- Peserta: Mahasiswa Program Sarjana FEB UGM angkatan 2020.
- Mahasiswa Program Sarjana (Reguler dan Internasional) angkatan 2020 WAJIB mengikuti pelatihan ini dan sebagai syarat mengikuti UAS semester ganjil 2020/2021.
- Mengisi formulir pendaftaran online yang telah disediakan, klik disni (dibutuhkan login menggunakan email UGM)
- Kuota batch 1 sejumlah 80 peserta.
Unduh: Poster (JPG)
Informasi dan pertanyaan selengkapnya dapat menghubungi: Unit SWPDC FEB UGM, telp 0274 548510 pesawat 229 atau 230, 081328804080 (Ika), 085325074335 (Ria), atau email: Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya..