Webinar: Mempromosikan Investasi dan Pembiayaan Berkelanjutan sebagai Pendekatan Baru untuk Pembangunan Infrastruktur
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 708
Penelitian dan Pelatihan Ekonomika dan Bisnis (P2EB) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM bersama dengan Economic Research Institute for ASEAN and East Asia (ERIA) akan menjadi Co-Host pada salah satu Paralel Session di acara T20 Indonesia Summit 2022, dengan topik "Mempromosikan Investasi dan Pembiayaan Berkelanjutan sebagai Pendekatan Baru untuk Pembangunan Infrastruktur", (Inggris, Promoting Sustainable Investment and Financing (SIF) as A New Approach for Infrastructure Development).
Acara tersebut akan dilakasanakan pada:
- Hari: Selasa
- Tanggal: 6 September 2022
- Waktu: 10:30-12:00 WITA (GMT +8)
- Tempat: Bali, Indonesia, dan akan disiarkan secara langsung melalui http://feb.ugm.ac.id/en/live
Pembicara:
- Chair, Fauziah Zen (Task Foce 8 Co-Chair, T20 Indonesia)
- Keynote Speech, Bambang Susantono (Head of the Indonesia New Capital City of Nusantara Authority)
- Stefanus Hadiwidjaja, Co-Chair, Infrastructure Finance Working Group B20 CEO, Indonesia Investment Autrhority (INA)
- Sinthya Roesly, Director of Finance and Risk Management, PT. PLN (Persero)
- Nicolas Buchoud, Task Force 8 Co-Chair, T20 Indonesia and President of the Grand Paris Alliance for Metropolitan Development
- Heike Reichelt, Head of Investor Relations and Sustainable Finance, World Bank
- Closing Remarks, Prof. Danang Parikesit (Task Force 8 Lead Co-Chair, T20 Indonesia)
Unduh: Poster (JPG)
Untuk informasi dan pertanyaan selengkapnya mengenai acara ini dapat menghubungi melalui email Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya. atau mengunjugi http://summit.t20indonesia.org