Pengisian rencana studi dilakukan oleh mahasiswa melalui akun Simaster masing-masing pada setiap semester sesuai dengan periode yang diterbitkan oleh Bagian Akademik FEB UGM.
Ikatan Mahasiswa Manajemen (IKAMMA) FEB UGM akan menyelenggarakan acara “Management Event 2010.” Management Event pada tahun ini mengambil tema “Entrepreneurship” yang terdiri dari National Student Contest dan Entrepreneurship Summit.
Informasi lebih lanjut silahkan lihat di http://management-event.feb.ugm.ac.id.
Ujian untuk semua mata kuliah terdiri atas Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS) yang diadakan masing-masing satu kali untuk satu mata kuliah.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM menyelenggarakan pelatihan pajak yaitu Brevet Pajak AB dan Brevet Pajak C.
Seminar Nasional Ekonomi Bebas Korupsi, menyikapi tabir korupsi pemerintahan serta penciptaan semangat anti korupsi.
Student week, Seminar Nasional, Ziarah, Pertunjukan Wayang Kulit, Sarasehan Alumni, Alumni Gathering Night, Family Fun Day mewarnai agenda Lustrum XI FEB UGM kali ini.
Gerimis di seputar Bulaksumur tak menyurutkan animo tamu undangan Alumni Gathering Night Lustrum XI FEB UGM untuk memadati halaman utara Balairung UGM pada Sabtu malam (25/9).
Lembaga Penelitian dan Pelatihan Fakultas Ekonomika dan Bisnis (P2EB) UGM akan menyelenggarakan acara seminar dan diskusi yang bertajuk “Riset Bidang Manajemen Sumberdaya Manusia dan hubungan Industri.” Acara tersebut akan dilaksanakan pada hari Jumat, 24 September 2010 pukul 09:00 – 11:00 WIB.
Jurnal Ekonomi dan Bisnis Indonesia (JEBI) FEB UGM akan menyelenggarakan acara “Best Paper Award 2010”, dalam acara tersebut akan menampilkan beberapa pemakalah yang artikelnya telah terpilih sebagai pemenang dari Call for Paper: Recent Studies on Indonesian Economy and Business beberapa waktu yang lalu.
Waktu dan Tempat Pelaksanaan:
- Hari dan Tanggal: Sabtu, 16 Oktober 2010
- Jam: 08.00 – 13.00 WIB
- Tempat: Grand Quality Hotel Ballroom, Yogyakarta
Makalah yang akan dipresentasikan:
- Application of Rule of Law by Jurisdiction System on Illegal Logging Case in Indonesia 2002-2008 (Yudistira Hendra Permana, Universitas Gadjah Mada)
- The Effects of Changes in Minimum Wage on Employment in The Covered and Uncoverd Sectors in Indonesia (Dewanto Pratomo, Universitas Brawijaya)
- The Impact of Reddi on Institution Income: a Social Accounting Matrix Approach (Nur Arifatul Ulya, Forestry Research and Development Agency, Ministry of Forestry Republic of Indonesia)
- Pengukuran Efisiensi Sektor Publik di Indonesia (Periode Desentralisasi Fiskal 2001-2008) (Mayanggita Kirana, Universitas Gadjah Mada)
Moderator:
M.
“…Lustrum ini mudah-mudahan menjadi momentum yang baik bagi kita semua untuk lebih merapatkan barisan, mempererat kerjasama, saling melengkapi satu sama lain untuk mencapai visi tersebut…”, penggalan pidato Dekan FEB UGM, Prof. Marwan Asri, MBA, Ph.D dalam rangka Lustrum XI FEB UGM.
Acara pidato dekan dan orasi ilmiah dibuka secara resmi oleh ketua Senat FEB UGM Prof.