Satu prestasi diukir mahasiswa Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada di awal tahun ini.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) mengadakan International Academic Exposure, di Bangkok, Thailand selama 5 hari, mulai dari 24 Januari 2011.
Awal tahun 2011 ini, Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM menerima kehormatan dengan mendapat kunjungan dari tiga institusi pendidikan asing.
Kunjungan pertama dilakukan oleh perwakilan dari the University of Adelaide pada tanggal 6 Januari 2011.
Prof. Dr.rer.soc. R. Agus Sartono, M.B.A., yang saat ini masih menjabat Deputi Bidang Pendidikan dan Agama, Kementerian Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat, hari ini, Jumat (28/1), dikukuhkan sebagai anggota guru besar baru.
Sebagai penunjang keberhasilan proses pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat, Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) berusaha memberikan fasilitas yang terbaik bagi mahasiswa, dosen, peneliti serta peserta
Dengan kondisi tersebut maka mahasiswa perlu diberi bekal dan pencerahan sehingga nanti ketika lulus dari bangku perguruan tinggi muncul minatnya menjadi seorang pengusaha.
UGM menutup seleksi mahasiswa baru jalur mandiri. Sebagai gantinya, penerimaan mahasiswa baru akan dilaksanakan mengikuti pola Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN).
Pemahaman tenaga akuntan di Indonesia terhadap standar akuntansi internasional masih minim.
P2EB UGM dan BPD DIY Kucurkan Dana Untuk Korban Merapi Penelitian dan Pelatihan Fakultas Ekonomika dan Bisnis (P2EB) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM bersama BPD Syariah DIY meluncurkan program Pemberdayaan Ekonomi Korban Bencana Merapi.