Seminar: Pemantapan Gerakan Revolusi Moral Satu Desa Satu Koperasi
- Detail
- Ditulis oleh FEB UGM
- Kategori: Agenda
- Dilihat: 1440
Dashboard Ekonomika Kerakyatan (DEK), Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) akan menyelenggarakan Seminar Bulanan dengan topik "Pemantapan Gerakan Revolusi Moral Satu Desa Satu Koperasi". Dalam seminar tersebut akan menghadirkan pembicara sebagai berikut:
- Dr. H.C. Ary Ginandjar Agustian (Founder ESQ 165)
- Prof. R. Agus Sartono, M.B.A., Ph.D. (Deputi Koordinator Bidang Pedidikan dan Agama Kemenko PMK Republik Indonesia)
Moderator: Prof. Gunawan Sumodiningrat, M.Ec., Ph.D. (Ketua Dashboard Ekonomika Kerakyatan FEB UGM)
Seminar akan dilaksanakan pada:
- Hari, tanggal: Sabtu, 30 Januari 2016
- Waktu: 08:00-12:00 WIB
- Tempat: Ruang Bulaksumur, University Club UGM Hotel & Convention
Infomasi selengkapnya mengenai acara ini dapat menghubungi: Sekretariat DEK FEB UGM, Gedung Pertamina Tower lantai 5, Telp. 0274 548510 pesawat 381