Tim Mahasiswa Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) kembali menorehkan prestasi gemilang di kancah kompetisi nasional.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) kembali mendapatkan berita gembira.
Jika didefinisikan, corporate governance dapat diartikan sebagai hal yang berhubungan atau tentang bagaimana sebuah perusahaan ditata kelola.
Menaja pertumbuhan ekonomi syariah Indonesia, Kamis (24/11), Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada menyelenggarakan sebuah seminar bertajuk “Akad Murabahah dalam Perspektif Fatwa Dewan Syariah Nasional – Majelis Ulama Indonesia (DSN MUI) dan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) 102”.
Mahasiswa Program Sarjana Internasional (IUP) Ilmu Ekonomi angkatan 2020, Schalke Anindya Putri, baru saja membawa kabar baik bagi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEBUGM).
Program Studi Magister Akuntansi (MAKSI) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM mengadakan Kuliah Umum Pengauditan Forensik pada Jum’at, 31 Maret 2023.
Institute of Management Accountants (IMA) sebagai salah satu asosiasi terbesar yang secara eksklusif berfokus mengembangkan bidang profesi akuntan manajemen menyelenggarakan IMA Student Case Competition 2023 untuk mahasiswa secara global.
Senin (27/3), tiga mahasiswa Program Sarjana Universitas Gadjah Mada (UGM) menorehkan prestasi internasional dalam Nanyang Technology University Model United Nations 2023 (NTU MUN 2023) di Singapura.
Fast-Moving Consumer Goods (FMCG) merupakan aspek penting dalam transaksi perdagangan di Indonesia dan di dunia.