Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-65 (Lustrum XIII), Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) sukses menggelar dua acara konferensi internasional tahunan, yaitu Gadjah Mada International Conference on Economics and Business (GAMAICEB) ke-8 dan Gadjah Mada International Conference on Islamic (GAMAICI) ke-5.
Sebagai bagian dari Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM), program studi (prodi) S1 Akuntansi menawarkan desain kurikulum yang membantu mahasiswa dalam pemahaman ekonomi.
Pandemi Covid-19 membawa dampak signifikan terutama dari banyaknya perubahan aspek regulasi dan kebijakan, sampai tantangan terhadap perubahan sektor akuntansi dan pendidikan.
Dalam rangka memperingati Dies Natalis ke-65 (Lustrum XIII), Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM), Program Studi Magister Akuntansi FEB UGM menggandeng Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) Wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta menggelar seminar bertajuk “Peluang dan Tantangan Pengembangan Akuntansi Syariah” pada Kamis (3/9).
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) menyelenggarakan acara “FEB Open Campus 2020”.
Dalam rangka Dies Natalis ke-65 (Lustrum XII), Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM bekerja sama dengan Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan UGM menyelenggarakan seminar dengan tema “Work-life Balance dalam Masa Pandemi”.
Pelanggaran etika dapat terjadi di mana saja, termasuk di dalam dunia bisnis.
Fakta dan fenomena yang ada di dunia menunjukkan bahwa perubahan iklim itu nyata adanya.
Prof. Dr. Bambang Riyanto L.S., M.B.A., Ak., CA. Dikukuhkan Sebagai Guru Besar Bidang Ilmu Akuntansi
Prof. Bambang Riyanto, LS, M.B.A, Ph.D. secara resmi dikukuhkan sebagai Guru Besar bidang Ilmu Akuntansi Universitas Gadjah Mada (UGM) dalam Rapat Dewan Guru Besar yang dilaksanakan di Balai Senat Universitas Gadjah Mada pada Kamis (16/07).
Dalam rangka memperingati Lustrum XIII Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM, Panitia mengundang seluruh civitas Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM untuk berpartisipasi dalam Lomba Desain Logo Lustrum XIII.
Kriteria logo: