Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) menerima kunjungan dari Texas International Education Consortium (TIEC) pada Jumat, 2 Mei 2025 bertempatan di Integrated Office FEB UGM.
Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi berencana menjadikan KB vasektomi sebagai syarat untuk menerima bantuan sosial (bansos).
Ada kisah inspiratif dalam wisuda pascasarjana UGM periode III tahun ajaran 2024/2025 kali ini. Diantara ribuan lulusan tersebut terdapat beberapa mahasiswa yang berhasil lulus dengan indeks prestasi kumulatif (IPK) sempurna.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) kembali hadir dalam ajang bergengsi World Post Graduate Expo 2025, yang diselenggarakan pada Sabtu, 3 Mei 2025 di Kempinski Hotel Jakarta dan Minggu, 4 Mei 2025 di The Westin Hotel Surabaya.
Kegiatan ini menjadi momen penting bagi FEB UGM untuk memperkenalkan program studi Magister dan Doktor kepada para calon mahasiswa dari berbagai latar belakang.
Tim Jaya Consulting dari Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB UGM) berhasil meraih predikat 1st Runner Up dalam ajang HSBC Indonesia Business Case Competition 2025 yang diselenggarakan di Jakarta pada 26-29 April 2025.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) sukses menyelenggarakan Partners’ Meeting dengan topik “Building Together: Collaborative Pathways to a Sustainable Future” pada Jumat (25/04/2025) di Ruang Auditorium Lantai 9, Gedung MM FEB UGM Jakarta.
Sebanyak 4.160 peserta mengikuti Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM).
Kebahagiaan dan rasa haru menyelimuti hati Rizki Oktavianto (25). Dibalik toga yang dikenakannya ia mencoba untuk bisa berdiri tegar dan tetap tersenyum.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) melepas 343 wisudawan program magister dan doktor pada wisuda Program Pascasarjana Periode 3 Tahun Akademik 2024/2025.
Ekonom UGM, Wisnu Setiadi Nugroho, S.E., M.Sc., Ph.D., menyebutkan angka kemiskinan di Indonesia menunjukkan penurunan.