Dalam mewujudkan dukungan dan wadah bagi dosen, peneliti, dan mahasiswa untuk mempublikasikan dan mendiseminasi artikel di bidang penelitian ekonomi dan bisnis, Unit Publikasi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada menyelenggarakan Workshop dan Klinik Penulisan Artikel Ilmiah.
Seperti yang dikutip dalam Laporan McKinsey yang bertajuk “Unlocking Indonesia’s Digital Opportunity”, meskipun kedepan Indonesia dihadapkan pada sejumlah tantangan, pengaruh perkembangan teknologi digital terhadap perekonomian Indonesia sangatlah besar.
Nuansa haru serta suka cita mewarnai Gedung Pusat Pembelajaran Mahasiswa Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Gadjah Mada (FEB UGM), Rabu (20/11) lalu.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM bekerjasama dengan Michigan State University akan menyelenggarakan Kuliah Tamu dengan tema “Ekonomi DIgital dan Industri 4.0”, (Inggris, Digital Economy and Industry 4.0).
Kuliah tamu akan dilaksanakan pada::
Program Studi Magister Sains dan Doktor (MD), Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM, akan menyelenggarakan acara Sarasehan Ekonom untuk Transparansi Indonesia (SEtiTI) dan Diskusi Pengembangan Ilmu Ekonomi.
Sarasehan Ekonom untuk Transparansi Indonesia (SEtiTI) adalah forum pertemuan para ekonom untuk membangun aspek kelembagaan, termasuk di dalamnya terkait dengan pencegahan dan penindakan korupsi di Indonesia.
Mahasiswa Program Sarjana Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM yaitu Samuel T.
Pada Rabu dan Kamis, 13-14 November 2019, telah digelar acara tahunan CPA Days 2019 yang diselenggarakan oleh Institut Akuntan Publik Indonesia (IAPI) bekerja sama dengan International Federation of Accountants (IFAC) dan Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM).
Ikatan Keluarga Mahasiswa Manajemen (IKAMMA) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM menyelenggarakan Young Entrepreneurs Show (YES!) Talks 2019 dengan tema utama “Membangun Kesamaan Pengusaha Muda untuk Berkolaborasi dalam Industri Berkembang”, (Inggris, Establishing Common Ground for Young Entrepreneurs to Collaborate in Emerging Industries).
Acara tersebut akan dilaksanakan pada:
- Hari, Tanggal: Sabtu, 23 November 2019
- Waktu: 09:00-12:00 WIB
- Tempat: Yogyakarta Mariott Hotel
Pembicara:
- Ayudia Bing Slamet & Ditto Percussion (Founder of stujacoffee & author of #temantapimenikah)
- Pamitra Wineka (President TaniHub)
- Iim Fahima (CEO Queenrides)
- Rob Clinton Kardinal (Chairman of AVGI)
- Dio Santoso (Founder Fedwell Jakarta)
- Sarah Chandra (Founder of Lokaloka Kitchen Lab & Initiator of Pasar Mustokoweni)
Pendaftaran
- Peserta: Umum
- Mendaftar online melalui loket.com atau Gotix
Informasi selengkapnya dan pertanyaan lebih lajut dapat menghubungi: Lula 081212237850 atau Instagram @yes_ugm
Pada Jumat (8/11), Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) menyelenggarakan kuliah umum mengenai penerapan PSAK 71,72, dan 73 pada industri konstruksi.
Departemen Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM bekerjasama dengan PT Waskita Karya (Persero) Tbk akan menyelenggarakan Kuliah Umum dengan topik “Penerapan PSAK 71, 72, dan 73 Pada Industri Konstruksi”.
Kuliah umum akan dilaksanakan pada: