Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) berpartisipasi dalam kegiatan Association to Advance Collegiate Schools of Business (AACSB) Associate Dean Conference yang diadakan pada 28-30 Oktober 2024 di Washington DC, Amerika Serikat..
Arsip:
SDG 10: Reduced Inequalites
Lima mahasiswa Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) UGM berhasil mengolah biji kakao menjadi produk kosmetik yang bernilai ekonomi tinggi. Produk yang diberinama Kakolie Beauty ini dikembangkan dengan memanfaatkan biji kakao yang belum dimanfaatkan secara optimal […].
Di tengah geliat inovasi bisnis yang semakin modern, enam mahasiswa Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) UGM ini berupaya mengangkat kekayaan kuliner tradisional nusantara. Mereka membawa ide kreatif yang tidak biasa yaitu mengembangkan inovasi es krim […].
Tim Cuible berhasil meraih juara 1 pada Program Pra-Inkubasi Bisnis dari YES! X CSDU 2024. Tim yang beranggotakan lima orang mahasiswa Program Sarjana Studi Manajemen ini sukses menyabet juara dengan mengusung inovasi produk bernama Cuible, […].
Seiring perkembangan teknologi yang berjalan begitu pesat, proses dalam melakukan audit aset digital menjadi kian kompleks. Hal tersebut mengemuka dalam Audit Workshop 2024 bertajuk “Digital Asset Accountability: Auditing in a World Beyond Borders” pada Sabtu, […].
Program Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) menjadi impian banyak mahasiswa Indonesia yang ingin merasakan pengalaman studi di luar negeri. Dalam rangka mempersiapkan mahasiswanya mengikuti IISMA, Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) […].
Ikatan Keluarga Mahasiswa Manajemen (IKAMMA) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM mengadakan puncak acara Young Entrepreneur Show (YES!) 2024 dengan tema “From Zero to Hero” di Gelanggang Inovasi dan Kreativitas (GIK UGM), yang berlangsung selama dua […].
Pasar modal Indonesia menyimpan potensi besar. Sayangnya, sektor ini belum tergarap maksimal karena hanya sebagian kecil penduduk Indonesia yang terlibat dalam pasar modal. Namun kondisi ini justru menyimpan peluang besar bagi perusahaan sekuritas untuk menarik […].
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) menjadi tuan rumah acara Bright Project Vol. 7 kolaborasi antara Certified Practising Accountant (CPA) Australia Indonesia dengan Ikatan Akuntan Indonesia (IAI).
Keluarga Alumni Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (KAFEGAMA) kembali menunjukkan kontribusinya dalam mendukung kegiatan pendidikan dan pembelajaran di alamaternya. Kali ini KAFEGAMA angkatan 89 menyerahkan beasiswa pendidikan bagi enam mahasiswa FEB UGM..