Menjadi pengusaha sukses di usia muda adalah impian bagi banyak orang.
Siapa bilang mahasiswa tidak bisa menjadi pengusaha sukses? Amanda Divanty, mahasiswa Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) UGM angkatan 2022, berhasil membuktikan usia muda bukan menjadi penghalang untuk menggapai kesuksesan berbisnis.
Delegasi AUN-BE Pelajari Strategi Indonesia Atasi Pengangguran dengan Kunjungi Kantor Kartu Prakerja
Delegasi ASEAN University Network on Business and Economics (AUN-BE) melakukan kunjungan ke Kantor Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja di Gedung Pos Ibu Kota, Jakarta pada Jum’at 17 Januari 2025.
Personal branding menjadi kunci penting dalam dunia profesional sebagai ciri khas atau pembeda dari orang lain.
Mengelola keuangan secara bijak menjadi tantangan besar yang dihadapi generasi Z atau Gen Z.
Siapa yang tidak ingin meniti karir gemilang di dunia bisnis? Program Studi (prodi) S1 Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) hadir sebagai pilihan bagi calon mahasiswa yang bercita-cita menjadi pemimpin bisnis masa depan.
Mahasiswa Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM kembali menorehkan prestasi di tingkat nasional.
I Gusti Ayu Maresta Amrita Puspa Pujawati, membuktikan bahwa resiliensi menjadi kunci suksesnya dalam meraih segudang prestasi.
Tim Kaphibara dari Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) berhasil meraih juara tiga dalam Marketeers Innovation Challenge (MIC) 2024.
Di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) terdapat program percepatan studi atau dikenal dengan program fast track yang memberikan kesempatan bagi mahasiswa mengambil studi S1 dan S2 sekaligus hanya dalam waktu lima tahun.