Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM menyelenggarakan Sharing Session bersama Paragon Corp pada Rabu, 6 November 2024 di Gedung Pusat Pembelajaran lantai 8 FEB UGM.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) menjadi tuan rumah acara Bright Project Vol.
Ikatan Keluarga Mahasiswa Manajemen (IKAMMA) Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) kembali menggelar Young Entrepreneurs Show atau dikenal dengan YES!.
Euforia kemenangan tim basket putra dan putri Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) di Pekan Olahraga dan Seni Universitas Gadjah Mada masih terasa.
Bidang akuntansi dan audit mengalami perkembangan seiring dengan perubahan global yang begitu pesat.
Keluarga Alumni Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (KAFEGAMA) kembali menunjukkan kontribusinya dalam mendukung kegiatan pendidikan dan pembelajaran di alamaternya.
Suasana hangat dan penuh nostalgia menyelimuti pertemuan reuni akbar Keluarga Alumni Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada Angkatan 1989 (KAFEGAMA 89) pada Sabtu, 2 November 2024.
Ketua Kamar Dagang dan Industri Indonesia (KADIN), Mohammad Arsjad Rasjid Prabu Mangkuningrat menekankan perlunya pengembangan SDM berkualitas.
Himpunan Mahasiswa Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (HIMIESPA FEB UGM) kembali menyelenggarakan puncak acara tahunan bertajuk The 19th Forum Studi dan Diskusi Ekonomi (FSDE) Seminar.
Sebanyak 20 staf profesional dari Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) berpartisipasi dalam pelatihan bertajuk “Navigating and Handling Diverse Student Populations” yang diselenggarakan oleh Master Studies in Sustainable Development and Management (MASUDEM).