Bagi Anindya Putri Fatikha Sani (22) pendidikan adalah tiket yang mengubah keterbatasan menjadi peluang dan harapan menjadi kenyataan.
Membangun personal branding yang kuat menjadi salah satu langkah penting untuk meningkatkan peluang diterima di pekerjaan yang diinginkan.
Wakaf menjadi salah satu solusi strategis untuk mewujudkan tercapainya Sustainable Development Goals (SDGs) khususnya dalam pengentasan kemiskinan dan peningkatan kualitas pendidikan di Indonesia.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) melalui Pusat Kajian Akuntansi Pendidikan (PAKP) dan Pusat Kajian Sistem Informasi (PKSI) menyelenggarakan Pelatihan Intensif Learning Management Systems (LMS) SIDEK Edu dan SIDEK ERP.
Awane Theovilla Yogi, wisudawan Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM 2024, bukan hanya sekadar mahasiswa biasa.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) melakukan penjajakan kerja sama dengan Otto Mønsted Foundation dan Pemerintah Denmark dalam bidang pendidikan dan penelitian.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) Universitas Gadjah Mada (UGM) meluluskan 191 wisudawan program sarjana pada Wisuda Periode I Tahun Akademik 2024/2025. Dekan FEB UGM, Prof. Dr.
Data dari Demographic and Health Survey (DHS) yang selama ini dikenal sebagai sumber informasi kesehatan ternyata memiliki potensi besar untuk analisis lintas disiplin.
Di tengah perkembangan teknologi yang begitu pesat terdapat ancaman kejahatan finansial yang kian sulit dideteksi.