I Gusti Ayu Maresta Amrita Puspa Pujawati, membuktikan bahwa resiliensi menjadi kunci suksesnya dalam meraih segudang prestasi.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pemberdayaan masyarakat melalui program-program pengabdian yang inovatif dan berkelanjutan.
Program Magister Ekonomi Pembangunan (MEP) Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM berkolaborasi dengan Universiti Teknologi MARA melaksanakan aksi bersih pantai di Pantak Baron, Kabupaten Gunungkidul.
Mahasiswa Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM kembali mengukir prestasi membanggakan dengan meraih Anugerah Insan UGM Berprestasi 2024 kategori Mahasiswa Berprestasi pada Malam Anugerah Insan UGM Berprestasi 2024 di Grha Sabha Pramana pada Rabu 13 November 2024.
Departemen Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) melalui Bidang Kajian Manajemen Logistik dan Rantai Pasokan/Supply Chain and Circular Economy (SCCE) bekerja sama dengan Ekonomi Sirkular ID, menyelenggarakan acara bertajuk Sirkular Talk dengan tema “Inovasi Bahan Pewarna Ramah Lingkungan dalam Industri Tekstil dan Mode” di Selasar CIMB Lounge FEB UGM pada Kamis, 17 Oktober 2024.
Mahasiswa Fakultas Ekonomika dan Bisnis Unversitas Gadjah Mada (FEB UGM) berhasil mengolah limbah cangkang kerang menjadi semen ramah lingkungan.
Menghadapi tantangan perubahan iklim dan degradasi sumber daya alam, bioekonomi muncul sebagai salah satu strategi untuk mencapai pembangunan berkelanjutan dan menciptakan solusi integratif untuk mengatasi krisis lingkungan.
Nayla Phui Amazona mahasiswa jurusan Akuntansi angkatan 2023 berhasil meraih Juara 1 kompetisi Esai Nasional di ajang Education Fair 2024 yang diselenggarakan oleh Lingkar Studi Pendidikan (LSP) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan – Universitas Sebelas Maret (FKIP UNS), pada 21 September 2024.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) menerima bantuan dukungan sarana prasarana tempat sampah anorganik dari BRI.
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB) UGM membagikan 700 botol isi ulang ramah lingkungan (tumbler) untuk air minum kepada mahasiswa baru program sarjana FEB UGM angkatan 2024.